Connect with us
M5406KA250px
Review

Review Huawei P40: Sektor Kamera Masih Jadi Senjata Utama

Huawei resmi memboyong Huawei P40 ke pasar Indonesia bersama dua saudaranya, P40 Pro dan P40 Pro+. Ya! Huawei P40 memang jadi keluarga paling buncit dari P40 Series. Meski begitu, smartphone ini datang dengan segudang fitur menarik, salah satunya kamera.

Updated

Punya bodi premium dan dukungan IP53

Masuk ke dalam jajaran smartphone unggulan alias flagship, P40 memang jadi smartphone paling paling buncit di dalam keluarga P40 Series. Meski begitu, smartphone ini diramu oleh Huawei dengan desain dan build quality yang tidak bisa diremehkan sehingga kesan premiumnya tetap muncul.

Tak kalah menarik, meskipun datang sebagai keluarga P40 Series paling murah, Huawei tetap membekali P40 dengan sertifikasi IP53. Artinya, ketika kalian menggunakan smartphone ini, tak perlu khawatir saat tiba-tiba P40 terciprat air. Sertifikasi tersebut juga mengartikan bahwa smartphone tersebut juga punya kemampuan tahan debu.

Tetap membawa desain premium, P40 punya bodi belakang yang dilapisi kaca dengan sentuhan akhir matte dan punya refleksi cahaya. Warna Silver Frost yang begitu solid membuat smartphone ini terlihat semakin elegan. Untuk bingkainya, Huawei menggunakan materal alumunium yang dibikin melengkung.

Ya! Punya bingkai dari materail alumunium yang dibuat melengkung, menjadikan P40 sangat nyaman ketika digenggam. Sementara itu, di sisi kanan perangkat, Huawei telah membenamkan tombol Power dan Volume yang terbilang empuk ketika ditekan dan tidak menmbulkan suara.

Di sisi bagian kiri, Huawei tidak menyematkan apa pun, sedangkan di sisi bagian atas, kita bisa menemukan lubang mikrofon. Bergeser ke sisi bagian bawah, selain memuat port USB Type-C, Huawei juga menyematkan slot untuk memuat kartu SIM (Nano SIM Card), mikrofon, dan speaker mono.

Halaman ke: 1 2 3 4 5 6

Comments

Harga HP Terbaru

Berita10 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer