Connect with us
M5406KA250px
Fitur

Yuk! Mengenal Lebih Dalam Jajaran Samsung Smart TV 2023

NEO QLED, Samsung OLED, dan Super Smart TV+ hadir untuk berbagai pengalaman dan gaya hidup, menegaskan visi “Screens Everywhere, Screens for All.

Updated

Hiburan dan Gaming Sinematik Bersama Neo QLED 4K

Tahun ini, Samsung juga meluncurkan Neo QLED 4K dengan sejumlah peningkatan fitur dan beberapa ukuran layar sesuai dengan kebutuhan pengguna, dari ukuran 43 dan 50 inci yang mantap untuk gaming, sampai dengan ukuran 85 dan 98 inci untuk pengalaman entertainment yang lebih imersif.

Samsung Neo QLED 4K hadir dengan kualitas gambar yang spektakuler berkat Neural Quantum Processor 4K yang mampu melakukan upscaling konten menjadi setara 4K. Sementara, Quantum Matrix Technology dengan Quantum Mini LED dan Shape Adaptive Light Control di Neo QLED 4K akan menghasilkan kualitas gambar lebih tajam dan jernih.

Nikmati pengalaman audio yang sinematik dengan multi speaker yang sudah didukung Dolby Atmos dan juga dilengkapi OTS+ untuk sound yang dinamis mengikuti adegan yang sedang ditayangkan. Dengan EyeComfort Mode, nikmati konten-konten favorit tanpa membuat mata cepat lelah.

Fitur Anti Reflection akan membuat konten bisa dinikmati tanpa gangguan pantulan cahaya. Selain itu, Neo QLED 4K juga sudah dilengkapi Multi View, yang memungkinkan layar di-split menjadi 2 dan menampilkan 2 konten yang berbeda dalam satu waktu.

Daya tarik lainnya, Neo QLED 4K juga dirancang oleh Samsung untuk memuaskan passion para gamer. Hal ini berkat beberapa fitur pendukung game yang lengkap dan TV pintar ini juga hadir dengan desain yang sleek sehingga gaming room bisa terlihat lebih keren.

Fitur Motion Xcelerator Turbo Pro akan membuat game racing dengan kecepatan tinggi bisa dimainkan dengan grafis yang lancar tanpa efek patah-patah. Game adventure maupun RPG bisa dimainkan dalam settingan grafis tinggi tanpa lag, yang sudah didukung AMD FreeSync Premium Pro.

Super Ultrawide Game View juga memberikan lebih banyak pilihan area game, dengan pilihan rasio 16:9, 21:9, dan 32:9. Optimalkan juga Multi View dimana gamerbisa mengasah skillnya dengan main di satu layar sambil mempelajari walkthrough gameplay di YouTube di layar yang lain.

Neo QLED 4K pun mudah disambungkan ke berbagai konsol game, sebab smart TV ini sudah dilengkapi dengan 4 port HDMI 2.1. Game Bar yang menampilkan shortcut menu gaming dalam satu panel pada Neo QLED 4K juga mengalami peningkatan ke versi 3.0 dengan beberapa fitur-fitur baru.

Samsung Neo QLED 4K tersedia dalam model QN90A (98 inci), QN90C (85, 75, 50, dan 43 inci), dan QN85C (65 dan 55 inci) pada harga Rp13.499.000 – Rp99.999.000.

Halaman ke: 1 2 3 4

Comments

Harga HP Terbaru

Berita10 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer