Connect with us
M5406KA250px
Fitur

4 Alasan Galaxy Watch4 Series untuk Dongkrak Gaya Hidup Kekinian

Galaxy Watch4 dan Galaxy Watch4 Classic hadir dengan fitur kesehatan holistik, konektivitas ekosistem terbuka dan desain stylish untuk melengkapi personal style dan gaya hidup aktif masa kini.

Updated

Dukung segala aktivitas bagi kaum mobile

Dengan Wear OS Powered by Samsung yang pertama kali diluncurkan di seri Galaxy Watch, pengguna kini dapat memanfaatkan lebih banyak aplikasi untuk menunjang aktivitas yang lebih maksimal, seperti melakukan morning yoga sambil mendengarkan playlist favorit di Spotify atau tracking self-challenge kilometer bersepeda dengan Strava.

seri Galaxy Watch4 memanfaatkan One UI Watch dengan tampilan yang lebih intuitif dan data syncing yang makin terintegrasi dengan ekosistem Galaxy. Sebagai contoh, dengan Camera Control terbaru, pengguna seri Galaxy Watch4 juga dapat melihat preview foto, mengontrol shutter dan menggunakan timer untuk kamera smartphone Galaxy.

Ya! Dengan memanfaatkan timer untuk kamera smartphone Galaxy, mengambil swafoto menjadi lebih mudah. Memeriksa status baterai atau mengubah setting Galaxy Buds2 yang sedang dikenakan pun dapat dilakukan dari Galaxy Watch4 tanpa harus membuka smartphone.

Perangkat powerful di pergelangan tangan

Seri Galaxy Watch4 didukung chipset 5nm Exynos W920 yang mengefisienkan processing time sehingga scrolling lebih mulus dan lancar. Jam tangan pintar ini juga telah dilengkapi internal storage 16 GB  untuk menyimpan lebih banyak aplikasi dan mengunduh lagu favorit.

Kapasitas baterainya pun siap menemani pengguna seharian dengan daya hingga 40 jam. Selain itu, pengguna seri Galaxy Watch4 juga tak perlu khawatir, dengan kemampuan untuk menambah daya hingga 10 jam hanya perlu waktu charging atau isi ulang baterai 30 menit saja.

Halaman ke: 1 2 3

Comments

Harga HP Terbaru

Berita10 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer