Connect with us
M5406KA250px
Berita

Intel Berhenti Ciptakan Prosesor untuk Smartphone

Updated

Nama besar Intel tentu tidak ada yang menyangsikan. Intel adalah perusahaan raksasa yang membuat prosesor untuk desktop PC dan notebook. Di segmen mobile (smartphone), nama Intel sempat berkibar ketika berjalan bersama smartphone ZenFone dari ASUS.

Sayangnya, menurut laporan dari Anandtech, Intel bakal segera angkat kaki dari industri smartphone. Tidak ada lagi prosesor Intel terbaru yang bakal digunakan di platform smartphone. Ya, Intel akan menghentikan produksi prosesor Intel Atom yang masuk dalam lini produk Intel SoFIA dan Broxton.

Dengan begitu, artinya Intel bakal terus konsentrasi menggarap dan menguasai pasar desktop PC dan notebook. Sementara pasar mobile bakal diperebutkan Qualcomm, MediaTek, Exynos, dan HiSilicon Kirin. Selain Intel, NVIDIA yang juga punya nama besar di platform desktop juga kalah bersaing di platform mobile.

Selain pasar desktop PC dan notebook, Intel juga akan menggarap pasar datacenter, IoT (internet of things), serta infrastruktur jaringan 5G. Belum diketahui apakah Intel benar-benar akan meninggalkan segmen smartphone dan kapan akan kembali membuat prosesor untuk ZenFone dan smartphone Android lainnya.

Comments

Harga HP Terbaru

Berita10 months ago
Mengusung Banyak Fitur Keren, Berikut Spesifikasi Reno 12 Pro 5G

Oppo kembali menghadirkan smartphone dengan spek tinggi. Salah satunya adalah Oppo Reno 12 Pro 5G dengan performa yang bisa diandalkan....

Harga HP1 year ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy M34 5G

Gebrakan terbaru yang ditunjukkan oleh Samsung di pasar smartphone Indonesia adalah meluncurkan Galaxy M34 5G. Smartphone ini dipasarkan dengan harga...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi POCO F5

Datang sebagai smartphone flagship, POCO F5 hadir ditujukan untuk para gamer, penggiat fotografi, dan tech lovers.

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi vivo Y36

vivo kembali membuat kejutan di pasar smartphone Indonesia dengan meluncurkan vivo Y36. Smartphone yang membawa segudang daya tarik ini dibanderol...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A54 5G

Galaxy A54 5G sudah hadir resmi di Indonesia. Bagi kalian yang tertarik meminang smartphone ini, Galaxy A54 5G datang dengan...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi Redmi Note 12 Pro 5G

Xiaomi kembali menggebrak pasar Indonesia pada akhir bulan Maret lalu dengan meluncurkan Redmi Note 12 Pro 5G. Smartphone kelas menengah...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi OPPO Reno8 T 5G

Pada bulan Maret 2023 lalu OPPO telah secara resmi meluncurkan OPPO Reno8 T 5G di pasar Indonesia. Smartphone mid-range ini...

Harga HP2 years ago
Harga dan Spesifikasi realme C55 NFC

realme secara resmi telah memasarkan realme C55 NFC di Indonesia sejak awal Maret 2023. Smartphone entry-level ini membawa banyak fitur...

Aplikasi DroidLime

Get it on Google Play

Populer